Berawal dari keinginannya untuk memperkenalkan Salatiga sebagai Kota Wisata Mode Dunia. Dengan konsep trend fashion dunia yang selalu mengangkat Archipelago dan budaya-budaya Indonesia. Terbangun dari sebuah event sederhana Fashion on The Street 1 KM di tanggal 19 April 2009. Dengan 200 modelnya menggebrak fashion di Salatiga dengan catwalk terpanjang dan pertama kalinya di Salatiga. Dari depan Universitas Kristen Satya Wacana hingga Rumah Dinas Walikota Salatiga Dengan mengangkat tema Undersea, Pegunungan, Metalica, dan Merak Kasmaran. Belum merasa puas ditahun pertamanya, karnaval ini membuat showtime kedua bekerja sama dengan Universitas Kristen Satya Wacana dan membentuk sebuah komunitas fashion carnival baru di UKSW dan Salatiga bernama Satya Wacana Carnival pada tanggal 20 Agustus 2009. Bersama dengan Program Pengenalan Mahasiswa Baru 2009 menghadirkan kembali gebrakan baru dengan mengangkat tema Kemiskinan, Global Warming, Korupsi, Root, dan Robotica. Perlahan-lahan Satya Wacana Carnival dikenal sebagai karnaval yang paling ditunggu-tunggu oleh masyarakat dan menjadikan karnaval ini sebagai icon utama pariwisata Salatiga. Sumber: http://salatigakota.com/sk-728-salatiga-carnival-center.html http://www.infosalatiga.com
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Translate
Popular Posts
-
SEORANG lelaki terlihat gagah memacu kuda dengan cepat di antara rerimbunan pohon di jalan Desa Tegalwaton, Kecamatan Tengaran, Kabupaten ...
-
Dibangun di lereng Gunung Merbabu dengan ketinggian 800 meter di atas permukaan air laut, Agrowisata Salib Putih tentu saja menawarkan haw...
-
Mengoleksi produk seni atau kerajinan merupakan hobi sebagian orang. Bila Anda termasuk kategori ini, pusat pasar kerajinan di sepanjang j...
-
Kawasan ini memang merupakan objek wisata artifisial alias buatan. Namun, Anda perlu memasukkan daftar kunjungan ke lokasi pelesiran ini j...
0 comments:
Post a Comment